Spesifikasi Mobil Listrik Toyota

Mengintip Spesifikasi Mobil Listrik Toyota BZ4X

Mobil listrik menjadi salah satu jenis kendaraan paling populer dan menjadi kegemaran oleh seluruh masyarakat Indonesia. Hampir semua kalangan seperti pejabat, anggota dewan dan milyader menyukai spesifikasi mobil listrik Toyota atau spesifikasi mobil listrik tesla. Spesifikasi menarik dan body ramping membuat mobil listrik terkenal.

Apa itu Mobil Listrik Toyota ?

Mobil listrik Toyota merupakan salah satu jenis kendaraan yang bergerak atau beroperasi dengan bantuan baterai. Baterai berfungsi menyimpan listrik yang nantinya dapat bermanfaat sebagai alternatif menggerakkan mobil. Mobil listrik jauh lebih ramah lingkungan karena tidak berisik dan keluarkan asap.

Transportasi satu ini jauh lebih hemat terhadap energi ketimbang mobil lainnya. Penggunaan BBM (Bahan Bakar Minyak) tidak berlaku pada kendaraan jenis ini. Harga BBM yang tinggi dan mencekik tetap membuat Anda tidak perlu khawatir untuk tetap berkendara dengan jarak tempuh jauh.

Pengisian daya pada jenis kendaraan satu ini membutuhkan waktu sekitar 13 jam hingga penuh. Daya pengisian menggunakan kendaraan jenis ini umumnya memakan listrik cukup besar. Membutuhkan daya listrik yang besar sebenarnya tidak begitu mahal ketimbang membeli bahan bakar berulang kali.

Spesifikasi Mobil Listrik Toyota bZ4X

Mobil listrik Toyota mempunyai beragam jenis yang dapat Anda pilih sesuai dengan keinginan dan kemampuan keuangan. Seluruh jenis juga lengkap dengan spesifikasi fitur mewadahi sehingga perjalanan tampak berkesan. Berikut ini spesifikasi mobil Toyota bZ4X:

  1. Body

Segi body milik Toyota bZ4X sengaja terbentuk lancip dari sisi depan maupun belakang. Temukan body lainnya menyesuaikan dengan kebutuhan dan tipe kendaraan. Bentuk mobil listrik ini sangat minimalis dan mungil sehingga pas untuk pemakaian semua orang baik laki-laki ataupun perempuan.

Jenis kendaraan ini juga lengkap beserta fitur ground clearance yang membuat berkendara semakin nyaman dan aman. Jalan gelombang dan penuh bebatuan akan mudah terlintas jika memakai mobil Toyota bZ4X. Jenis kendaraan ini memiliki 4 warna yang bisa Anda pilih sesuai dengan selera.

performance1 1200x450.jpg (1200×450)

 

  1. Kabin

Kabin dan kursi penumpang pada mobil Toyota bZ4X pembuatannya berasal dari daur ulang. Hal ini tentu saja sangat ramah terhadap lingkungan dan bebas dari berbagai macam polusi udara. Mobil ini mempunyai layar dengan ukuran lebar yang terletak pada dashboard.

Head unit pada mobil Toyota bZ4X mengusung tema layar sentuh yang dapat terhubung langsung dengan smartphone. Kapasitas dari mobil ini mampu membawa penumpang dengan jumlah 5 orang. Mobil ini juga lengkap dengan kabel USB yang berfungsi untuk pengisian daya ponsel dari penumpang.

Spesifikasi Mobil Listrik Toyota bZ4X yang Dirilis di Jepang Hari Ini - Otomotif Tempo.co

 

  1. Fitur Keamanan Toyota bZ4X

Toyota bZ4X menyediakan fitur keselamatan atau safety yang berfungsi sebagai pendeteksi kendaraan atau objek lain sekitar kendaraan. Sistem ini mampu menangkap gambar seperti kendaraan lain, orang, atau objek lain pada jalan raya. Fitur ini berfungsi sebagai pencegahan tabrakan dengan semua obyek.

Mobil listrik satu ini juga menyediakan Lane Tracing Assist (LTA) yang berfungsi untuk memberikan kode kepada Anda jika terjadi pergerakan tidak seharusnya. Tabrakan yang terjadi dan tidak bisa terhindar, membuat mobil ini berhenti secara mendadak pada momen tertentu.

safety4 1200x450.jpg (1200×450)

 

  1. Fitur Indikator

Mobil listrik Toyota bZ4X mempunyai fitur indikator yang berfungsi sebagai kode otomatis jika Anda menggunakan kendaraan dengan kondisi berbahaya. Indikator akan mengeluarkan kode berupa lampu berkedip dan mengeluarkan suara nyaring.

Suara dan lampu akan berhenti menyala saat Anda kembali pada kondisi yang aman. Mobil ini juga memiliki pengaturan kecepatan pengemudi yang berfungsi sebagai bentuk antisipasi terhadap keselamatan berkendara baik di jalan ataupun tol.

safety6 1200x450.jpg (1200×450)

 

  1. Jarak Tempuh

Spesifikasi mobil listrik Toyota mampu menempuh jarak hingga 500 KM. Penempuhan jarak akan sesuai harapan jika baterai dalam keadaan penuh. Menggunakan mobil ini untuk perjalanan jauh akan lebih hemat ketimbang memakai kendaraan dengan bahan bakar minyak, terlebih harga BBM sangat tinggi.

Baterai yang mengalami kehabisan bisa langsung Anda charger di rumah atau fasilitas umum dari pemerintah. Pastikan untuk charge mobil jika akan menggunakan untuk perjalanan jarak jauh, hal ini bertujuan agar tidak perlu kebingungan lagi. Menariknya fitur jarak jauh menjadi keunggulan mobil bZ4X.

performance4 1200x450.jpg (1200×450)

 

  1. Baterai

Masih berkaitan dengan jarak tempuh yang terdapat pada mobil Toyota bZ4X. Baterai pada mobil ini jika mengalami fast charging akan memakan waktu sekitar setengah jam untuk penuh. Pengisian di rumah akan memerlukan waktu hingga 10 jam tergantung dengan respon dan kondisi tegangan listrik.

Baterai ini memerlukan pengisian daya AC sampai dengan 6,6 kw, sementara DC 150 kw. Pengisian baterai membutuhkan saya sekitar 3.500 watt hingga 7.700 watt. Mobil Toyota bZ4X menyediakan garansi baterai hingga 8 tahun setelah pembelian. Lebih dari 8 tahun maka garansi tidak berlaku lagi.

Bedah Motor Listrik dan Baterai All New Toyota bZ4X, Jarak Tempuh Tembus 500 Km dan Garansi Baterai 8 Tahun | PT. Toyota Astra Motor | Mobil Terbaik Keluarga Indonesia

 

  1. Interior

Toyota bZ4X hadir dengan interior terkini dengan dashboard luas yang berfungsi sebagai tempat untuk meletakkan barang. Dashboard juga mempunyai desain menarik dengan tema interior klasik sehingga mampu menimbulkan kesan mewah. Dashboard pada mobil ini terbuat dengan bahan kualitas.

Interior yang terdapat pada mobil ini tidak hanya dasboard saja, melainkan layar, display audio dan video. Fitur interior tersebut akan membuat Anda nyaman saat berkemudi dengan berbagai kondisi jalan, baik rusak, halus, ataupun bergelombang. Mobil ini juga lengkap dengan display informasi saat berkendara.

interior1 1200x450.jpg (1200×450)

 

  1. Eksterior

Bagian eksterior atau luar pada mobil Toyota bZ4X juga mempunyai bentuk menarik. Konsep yang terdapat pada desain eksterior yaitu klasik modern lengkap dengan performa dinamis. Atas mobil mempunyai fitur Roof Spoiler yang berfungsi sebagai penambahan performa sehingga terlihat lebih baik.

Mobil listrik Toyota bZ4X juga mempunyai desain bawah berupa velg dengan ukuran 18 inch. Mobil ini juga mempunyai Panoramic Roof yang membuat tampilan semakin menarik. Daya tarik mobil listrik Toyota bZ4X sebenarnya terletak pada Panoramic Roof tersebut.

 

  1. Warna

Spesifikasi warna yang terdapat pada mobil listrik Toyota bZ4X sangat banyak. Hal tersebut bisa membuat Anda memiliki sesuai dengan selera. Pemilihan warna yang sesuai dengan keinginan akan menimbulkan kepuasan batin tersendiri.

Warna pada mobil Toyota bZ4X meliputi, black, black precious metal, black precious silver, dan black platinum white pearl mica. Warna tersebut juga mempunyai karakteristik sendiri-sendiri jadi, Anda dapat memilih sesuai dengan minat dan keinginan.

Toyota bZ4X di RI Aman Recall Ban Copot, Siap Layani Delegasi G20 Bali

 

  1. Harga

Segi harga yang terdapat pada mobil satu ini umumnya cukup tinggi, hal ini lantaran lengkap dengan fitur dan fasilitas unggulan. Harga yang cukup tinggi, tidak membuat masyarakat menurunkan niat dan keinginan untuk tetap memiliki mobil listrik Toyota bZ4X.

Tarif satu unit mobil listrik Toyota bZ4X sekitar Rp 1,190 miliar. Biaya tersebut umumnya sangat sepadan dengan beragam keunggulan yang terdapat. Menggunakan mobil listrik ini membuat Anda bisa menghemat pengeluaran.

Nah itulah informasi singkat dari nasionalbisnis mengenai spesifikasi mobil listrik Toyota atau spesifikasi mobil listrik hyundai dari berbagai segi. Informasi tersebut dapat Anda jadika referensi sebelum melakukan pembelian. Harga BBM tinggi tidak membuat panik saat memanfatkan spesifikasi mobil listrik Toyota.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *